Jarak Antara Bintang-Bintang di alam semesta

Di tetangga tata surya kita, ada beberapa bintang terlihat di bumi. Apakah cahaya bintang dilangit terlihat memang memiliki jarak saling berdekatan, pastinya tidak. Cahaya bintang paling dekat dengan bumi adalah bintang Centauri , itupun jauhnya 4 juta tahun cahaya atau cahaya dari sana baru sampai ke Bumi 4 tahun lalu. Bintang Centauri adalah bintang tetangga kita paling dekat dan berada di galaksi yang sama Bima Sakti.
Tapi bintang itu kan paling dekat, coba kita hitung jarak sebenarnya bintang tersebut. Contoh mengambarkan seberapa jauhnya jarak sebuah bintang Alpha Centauri dari bumi yang katanya “paling dekat” 4,4 tahun cahaya. Benar benar  bintang terdekat dan tidak ada bintang lain selain Alpha Centauri. Apakah dekat dengan Pluto sebagai planet terjauh di tata surya.
Untuk memudahkan sejauh apa bintang paling dekat bisa digambarkan dalam selembar kertas. Andaikan satu garis sepanjang 2,5cm mewakili jarak bumi ke matahari, maka perbandingan jarak beberapa bintang bintang lain seperti membuat garis sepanjang dibawah ini
  • Matahari ke bumi, kita buat perbandingan sebuah garis sepanjang 2,5 cm dan cahaya matahari baru sampai ke Bumi dalam waktu 8 menit.
  • Bintang Alpha Centauri sebagai bintang paling dekat bisa ditarik garis sepanjang 7 km (karena jaraknya setara 4,4 tahun cahaya). Bintang ini ternyata sangat jauh, walau dikatakan bintang terdekat dengan bumi. Kita sudah menghabiskan persediaan kertas dari satu toko buku untuk mengambar perbandingan jarak bintang paling dekat ini.
  • Bintang lain yang dekat dengan bumi adalah Barnard Star (5,9 tahun cahaya), Luhman (6,59 tahun cahaya), Wise (7,2 tahun cahaya), Wolf 359 (7,78 tahun cahaya), dan Lalande 21185 (8,3 tahun cahaya) diurutan ke 6.
  • Bintang Sirius masuk urutan ke 7 sebagai bintang paling dekat. Bila ditarik garis mencapai 14,48km di selembar kertas. Ukuran bintang Sirius 2 x dari matahari dan jaraknya 2x dari jarak ke Alpha Centauri. Bintang tersebut sering terlihat di malam hari, merupakan bintang paling terang setelah Matahari
  • Bintang Vega dan Fomalhaut harus ditarik garis lebih lagi sepanjang 40km atau jarak tepatnya 25 tahun cahaya. Ukuran bintang ini sekitar 4-5 kali dari matahari
  • Yang lebih jauh adalah bintang Antares si raksasa merah perlu ditarik garis 965km, harus di gelar kertas sepanjang pulau Jawa. Salah satu bintang raksasa malahan bisa terlihat pada malam hari. Cahayanya agak samar karena letaknya sangat jauh. Tapi ukuran bintang Antares masuk dalam daftar bintang raksasa. Diperkirakan memiliki diameter 300 juta km.
  • Sedangkan untuk pergi ke tengah galaksi Milky Way akan lebih jauh lagi, maka harus dibuat garis sepanjang 43000km di selembar kertas. Diameter bumi hanya 12.742km,  harus dibuat dengan kertas melingkar sepanjang 3x diameter Bumi.
  • Bayangkan bila kita harus mengambar rentang lebar galaksi Bima Sakti yang mencapai 120 ribu tahun cahaya.
Beberapa bintang yang sangat jauh bisa terlihat dari bumi dengan mata kita bisa dilihat pada daftar dibawah ini. Umumnya diberikan angka Minus Magnitude (- dapat terlihat). Semakin besar angka Minus, cahaya bintang semakin terang dan dapat terlihat di bumi.
Bila anda melihat daftar dibawah ini , ada 2 bintang yang menunjukan angka paling terang seperti Canis Majoris. Bintang tersebut adalah bintang super raksasa dengan ukuran lebih besar lagi dari bintang Antares. Bahkan ukuran bintang Matahari tidak masuk di kelas bintang super raksasa. Matahari hanya masuk ukuran kelas nomor 2 (Tipe M di urutan ke 7) dengan cahaya relatif kuning ketika sampai di bumi  / disana berwarna cenderung merah. (sumber Wikipedia)
Class
Suhu deg.C
Conventional color description
Cahaya bintang
Perbandingan dengan matahari
Ukuran rata rata
Luminosity
Hidrogen
Fraction
O
  30000+ C
blue
blue
16 juta X
? 6.6 R
30,000+ L
Weak
~0.00003%
B
9700–30000C
blue white
deep blue white
2.1–16 juta X
1.8–6.6 R
25–30,000 L
Medium
0.13%
A
7200C–9700C
white
blue white
1.4–2.1 juta X
1.4–1.8 R
5–25 L
Strong
0.6%
F
5700–7200C
yellow white
white
1.04–1.4 juta X
1.15–1.4 R
1.5–5 L
Medium
3%
G
5000–5700C
yellow
yellowish white
0.8–1.04 juta X
0.96–1.15 R
0.6–1.5 L
Weak
7.6%
K
3400–5000C
orange
pale yellow orange
0.45–0.8 juta X
0.7–0.96 R
0.08–0.6 L
Very weak
12.1%
M
2100–3400C
red
light orange red
0.08–0.45 juta X
0.7 R
? 0.08 L
Very weak
76.45%
L
1000–2100C
red brown
scarlet
0.005–0.08 juta X
0.08–0.15 R
0.000,05–0.001 L
Extremely weak
 
 
228–1000C
brown
magenta
0.001–0.07 juta X
0.08–0.14 R
0.000,001–0.000,05 L
Extremely weak
 
Y
? 228K
dark brown
black
0.0005–0.02 juta X
0.08–0.14 R
0.000,000,1–0.000,001 L
Extremely weak
 
Notes:
Angka – Magnitude adalah angka dari sinar cahaya yang bisa terlihat dari bumi. Minus artinya dapat terlihat dimalam hari. Bintang terdekat belum tentu dapat dilihat dengan mata telanjang, sedangkan bintang lebih jauh tapi berukuran besar malahan sering terlihat di malam hari. Karena ukurannya memang sangat besar.
Dibawah ini bintang yang sering terlihat di bumi
Bintang di sekitar tata surya
– Magnitude bisa terlihat dari bumi
Jarak ke matahari (tahun cahaya)
Epsilon Canis Majoris
-3.99
34
Beta Canis Majoris
-3.65
37
Canopus(first time)
-1.86
177
Zeta Sagittari
-2.74
8
Zeta Leporis
-2.05
5.3
Canopus (second time)
-1.09
252
Aldebaran
-1.54
21.5
Capella
-0.82
27.9
Canopus (third time)
-0.70
302
Sirius(current)
-1.64
7.8
Vega
-0.81
17.2
Canopus (fourth time)
-0.40
346
Beta Aurigae
-0.40
28.5
Delta Scuti
-1.84
9.2
Gamma Draconis
-1.39
27.7
Upsilon Librae
-0.46
30
NR Canis Majoris
-0.88
14
Omicron Herculis
-0.63
44
Beta Cygni
-0.52
80
Sebesar apa bintang yang terlihat di malam hari. Perbandingan ukuran bintang dan planet dibawah ini
Kali ini menjawab, mengapa bintang paling dekat tidak terlihat cahayanya sedangkan bintang yang lebih jauh bisa terlihat ketika malam hari. Untuk membandingkan dimulai dari ukuran planet, matahari dan bintang.
  1. Gambar baris satu dibawah. Kiri atas ke kanan. Planet dalam dari Merkurius, Mars, Venus. Kanan planet luar dari Neptunus, Jupiter.
  2. Tengah dari kiri matahari, berbanding Jupiter dan satu bintang besar Sirius (1,7x dari matahari). Kanan bintang Sirius itu juga kecil bila dibanding bintang Pollux, Arcturus dan Alderbaran.
  3. Kiri bawah. Bintang Alderbaran juga kecil bila dibanding bintang Antares si raksasa merah dan Betelgeuse. Dan di baris bawah kanan, bintang Betelgeuse tidak lebih separuh dari ukuran VY Canis Majoris si bintang terbesar di galaksi kita. Bagian kanan bawah adalah bintang SuperGiant atau si bintang raksasa.
Dibawah ini perbandingan planet, matahari dan bintang lain yang ukurannya pernah di teliti. Click gambar untuk zoom untuk memperbesar gambar.
Sekarang bisa diketahui mengapa bintang yang begitu jauhnya terlihat terang di malam hari. Karena ukurannya bintang tersebut amat besar.
Sekarang kita dapat mengetahui, cahaya yang terlihat di malam hari bukan cahaya dari planet tetapi lebih banyak dari cahaya bintang. Setidaknya bisa mengetahui dari mana asal cahaya tersebut, berapa jarak keberadaan bintang yang dilihat, dan bisa membayangkan cahaya bintang yang terlihat sebenarnya sangat jauh.
Dari sini kita bisa melihat begitu menariknya pelajaran astronomi. Sekarang bisa mengetahui dan memperkirakan seberapa jauhnya jarak satu tahun cahaya dalam satuan kilometer.
Tentu kita akan bertanya sebesar apa galaksi kita. Amat sangat besar sekali. Tetapi bentangan galaksi Bimasakti bukan yang terbesar. Masih ada lagi galaksi yang 2 sampai 5 kali lebih luas bahkan jauh lebih besar dari galaksi kita. Bagaimana dengan jarak antara galaksi, seperti Andromeda. Tentu ada galaksi lain yang jumlahnya sulit dihitung dan letaknnya begitu jauh.
Masih ada galaksi yang lebih jauh lagi mencapai jarak ratusan juta tahun cahaya dan masih galaksi yang sangat jauh mencapai miliaran tahun cahaya. Galaksi tidak dapat dilihat dari bumi seperti melihat bintang, kecuali mengunakan teropong astronomi atau teleskop ruang angkasa.
Demikian penjelasan tentang jarak tahun cahaya bisa di samakan dengan jarak km. Sekarang kita mendapatkan gamabaran, seberapa besarnya ukuran sebuah galaksi, dan seberapa jauh galaksi tetangga kita Andromeda serta seluas apa alam semesta ini.
Banyak perubahan penemuan dalam dunia astronomi dalam 20 tahun terakhir.  Lalu dimana benda tersebut berada. Atau seperti apa misteri sebuah lubang hitam / Black Hole, apakah benda tersebut adalah lubang yang berwarna hitam atau sebuah benda seperti planet yang amat sangat besar. Itu yang dipelajari dalam dunia astronomi. Berita astronomi tidak biasa di publikasikan di televisi komersil di Indonesia. Lebih banyak diberitakan di kalangan sain dan media teknologi.

artikel ini disalin lengkap dari: https://skepticalinquirer.wordpress.com/2015/01/26/astronomy-jarak-antar-bintang/
halaman utama website: https://skepticalinquirer.wordpress.com/
jika mencari artikel yang lebih menarik lagi, kunjungi halaman utama website tersebut. Terimakasih!

No comments:

Not Indonesian?

Search This Blog