Pengertian lengkap Amperemeter

Untuk mempelajari suatu sistem termasuk elektronika pertamatama perlu mengetahui besarannya, sistem satuan, simbol dan singkatan yang dipakai untuk besaran tersebut. Umumnya menggunakan sistem satuan SI (system International). Besaran-besaran elektronika yang sering dipergunakan atau dinyatakan berikut notasi dan satuannya dalam teknik elektronika dapat diuraikan sebagai berikut. Muatan listrik merupakan muatan satu elektron dinyatakan dalam notasi (Q) dengan satuan coulomb (C) yang bernilai sebgai berikut. Q_{e}=-1,602*10^{-19}C Gaya Listrik dinayatakan dalam notasi (F) dengan satuan newton (N). Medan Listrik dinotasikan dengan (E) dan satuan Volt/meter (V/m) atau Newton/Coulomb (N/C). Energi dinotasikan dengan (W) dan satuan kWh (Kilo Watt Jam) atau joule. Beda Pontesial (beda tegangan) dinotasikan sebagai (V) dengan satuan volt (V). Arus listrik dinotasikan dengan (I) dalam satuan ampere (A) atau Coulomb/detik (C/s). Arus listrik pada dasarnya adalah perpindahan muatan dalam satu satuan waktu sebagai berikut. I=\frac{dq}{dt} Daya dinotasikan dengan Power (P) dalam satuan watt (W) atau Joule/detik (J/s). Medan Magnet induksi dinotasikan sebagai (B) dengan satuan (T). Fluks magnetik dinotasikan sebgai (Φ) dengan satuan (Wb). Beberapa besaran elektronika diatas dapat digambarkan seperti berikut : Besaran Elektronika Besaran Elektronika,satuan elektronika,satuan dasar elektronika,besaran dasar elektronika,definisi besaran elektronika,pengertian besaran elektronika,teori besaran elektronika,besaran listrik,nilai besaran listrik,jenis besaran listrik,contoh besaran elektronika,sistem satuan,sistem internasional,sistem satuan elektronika,sistem satuai internasional,sistem si,besaran internasional,satuan besaran listrik Untuk menganalisa suatu sistem elektronika dapat dilakukan dengan analisa DC (direct current), analisa AC (alternating current), analisa transient dan analisa frekuensi domain. Analisa rangkaian DC berkaitan dengan besaran arus dan tegangan konstan, terutama digunakan untuk pemberian tegangan (pembiasan) pada suatu komponen elektronika. Sedangkan analisa rangkaian AC berkaitan dengan sinyal arus dan tegangan yang bervariasi terhadap waktu dengan nilai rata-ratanya terhadap waktu sama dengan nol. Besaran listrik AC dengan nilai rata-rata bukan nol juga penting, terutama pada saat pembahasan filter. Pembawa muatan negatif adalah elektron, masing-masing muatan yang dibawa adalah sebesarn 1,602 x 10-19 C. Kuat arus 1 A adalah perpindahan muatan sebesar 1 C tiap detik, atau ada perpindahan elektron sebanyak 6,24 x 1018 elektron tiap detiknya. Perhatikan bahwa kita mengalami kesukaran mengukur arus listrik sebesar 1 pA, padahal pada arus listrik sebesar itu terdapat lebih dari 6 juta elektron yang berpindah tiap detiknya.

Read more at: http://elektronika-dasar.web.id/besaran-elektronika/
Copyright © Elektronika Dasar
Pengertian AmpereMeter

Amperemeter adalah alat yang digunakan untuk mengukur kuat arus listrik. Umumnya alat ini dipakai oleh teknisi elektronik dalam alat multi tester listrik yang disebut avometer gabungan dari fungsi amperemeter, voltmeter dan ohmmeter
 

Pengertian Lengkap Hambatan Listrik

Rumus Hambatan Listrik
Pada tulisan tentang hukum Ohm telah diturunkan rumus yang menyatakan keterkaitan antara tegangan listrik (V), arus listrik (I) dan hambatan listrik (R). Secara matematis dinyatakan melalui persamaan :
Hambatan listrik 1
Persamaan ini menunjukkan bahwa hambatan listrik (R) berbanding lurus dengan tegangan listrik (V) dan berbanding terbalik dengan arus listrik (I). Jika tegangan listrik semakin besar maka hambatan listrik semakin besar, sebaliknya apabila kuat arus listrik semakin besar maka hambatan listrik semakin besar.

Pengertian Lengkap Fluks Listrik

Perhitungan kuat medan listrik yang dihasilkan oleh sebuah muatan listrik atau dua buah muatan listrik mudah diselesaikan menggunakan rumus kuat medan listrik. Apabila yang dihitung adalah kuat medan listrik yang dihasilkan oleh suatu distribusi muatan listrik maka perhitungan lebih rumit jika digunakan rumus kuat medan listrik tetapi lebih mudah jika digunakan hukum Gauss. Sebelum mempelajari hukum Gauss secara mendalam, terlebih dahulu dipahami fluks listrik karena konsep fluks listrik digunakan dalam hukum Gauss.

Pengertian Lengkap Kuat Arus Listrik

Listrik pertama kali tercatat di alam lebih dari empat ribu tahun yang lalu, sebagaimana dibuktikan dalam tulisan-tulisan Yunani dan Mesir kuno. William Gilbert, pada tahun 1600, pertama kali mendokumentasikan-
bahwa menggosok bulu terhadap sepotong ambar menimbulkan reaksi. Pada abad ke-18, Ben Franklin mungkin menjadi orang pertama yang menemukan hubungan antara petir dan listrik. Itu tidak sampai 1879 kemudian  Thomas Edison menemukan bola lampu listrik.

Perubahan Fisika dan Perubahan Kimia

Pada saat kita membuat es batu maka kita telah mengubah wujud zat cair menjadi zat padat. Demikian juga sebaliknya, es batu dalam es teh lama-kelamaan akan mencair. Pada kedua peristiwa tersebut telah terjadi perubahan fisika. Apakah perubahan fisika dan perubahan kimia itu ? Ayo temukan jawabannya dengan mempelajari bab ini !

Pengertian Lengkap Kalor


Pernah minum es teh, es susu, es sirup dll ? Nah, ketika membuat es teh, biasanya kita mencampur air panas atau air hangat yang ada di dalam gelas dengan es batu. Air panas atau air hangat memiliki suhu yang lebih tinggi, sedangkan es batu memiliki suhu yang lebih rendah. Setelah bersenggolan beberapa saat, campuran es batu dan teh panas pun berubah menjadi es teh (campuran es batu dan teh hangat telah mencapai suhu yang sama). Proses yang sama terjadi ketika kita mencampur air panas dengan air dingin. Setelah bersentuhan, air panas dan air dingin berubah menjadi air hangat (campuran air panas dan air dingin telah mencapai suhu yang sama). Mengapa setelah bersentuhan benda-benda tersebut bisa mencapai suhu yang sama ?

Perubahan Wujud Benda

skema perubahan materi
skema perubahan materi
Perubahan wujud zat terbagi menjadi dua, yaitu:
  1. 1.      Perubahan Fisika
Perubahan fisika adalah perubahan wujud zat yang tidak disertai dengan terbentuknya zat baru. Contoh: es mencair, cokelat mencair, lilin meleleh.

Not Indonesian?

Search This Blog