Hidup panjang hingga umur ratusan tahun bagi manusia untuk saat ini bisa
dibilang mustahil. Tapi ilmuwan Inggris dan Eropa berpandangan masa
hidup hingga 200 tahun mungkin bisa terwujud lagi di masa depan.
Pertimbangannya, tim ilmuwan itu mengklaim punya kunci memperpanjang usia hidup manusia setelah menemukan gen unik dari mamalia paling tua di dunia.
Pertimbangannya, tim ilmuwan itu mengklaim punya kunci memperpanjang usia hidup manusia setelah menemukan gen unik dari mamalia paling tua di dunia.