Plutonium adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang Pu dan nomor atom 94. Ia merupakan unsur radioaktif transuranium yang langka dan merupakan logam aktinida dengan penampilan berwarna putih keperakan. Ketika terpapar dengan udara, ia akan mengusam oleh karena pembentukan plutonium(IV) oksida yang menutupi permukaan logam. Unsur ini pada dasarnya memiliki enam alotrop dan empat keadaan oksidasi.
Uranium Dimanfaatkan Sebagai Bahan Bakar
Uranium
adalah mineral yang memancarkan radiasi nuklir atau bersifat radioaktif,
digunakan dalam berbagai bidang salah satunya adalah sebagai bahan bakar
nuklir. Uranium merupakan suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki
lambang U dan nomor atom 92. Sebuah logam berat, beracun, berwarna putih
keperakan dan radioaktif alami, uranium termasuk ke seri aktinida (actinide
series). Uranium biasanya terdapat dalam jumlah kecil di bebatuan, tanah, air,
tumbuhan, dan hewan (termasuk manusia).
·
Misteri Sains Yang Belum Bisa Terpecahkan
Walaupun peradaban manusia dan ilmu
pengetahuan sudah mengalami kemajuan yang begitu pesat, namun beberapa
beberapa hal masih menyisakan pertanyaan dan teka-teki.
Berikut ini adalah misteri-misteri
dikompilasi oleh situs LiveSience, yang hingga kini masih belum bisa
dipecahkan oleh ‘pisau bedah’ ilmu pengetahuan murni.
9. Apa yang terjadi saat gempa bumi terjadi?
Hingga
kini manusia masih belum mengetahui apa yang terjadi ketika gempa bumi
berlangsung. Padahal gempa bumi terjadi di dalam perut planet bumi,
tepat di bawah kaki kita sendiri. Hingga kini para pakar hanya bisa
menjelaskan dari mana gempa bersumber dan patahan apa yang terlibat
dalam peristiwa gempa tersebut, atau mungkin hanya memprediksi sampai
kapan gempa susulan akan berlangsung.
Misteri Kimia
Dalam
ilmu Kimia, kita mengenal istilah unsur dan senyawa. Unsur adalah zat
tunggal seperti H (Hidrogen), O (Oksigen), Na (Natrium), Cl (Chlor), C
(Carbon), N (Nitrogen) dan lain-lain. Hingga saat ini kita mengenal 117
unsur yang ada di dunia. Senyawa
adalah zat yang terbentuk dari beberapa unsur, seperti Air. Air
terbentuk dari unsur Hidrogen (H) dan Oksigen (O) yang dalam rumus
Kimianya ditulis H2O. Contoh
senyawa lainnya adalah garam dapur, yang terbentuk dari unsur Natrium
(Na) dan Chlor (Cl), dengan rumus Kimia NaCl. Sianida juga merupakan
sebuah senyawa yang tersusun dari unsur C (Carbon) dan N (Nitrogen),
sehingga rumus kimia Sianida adalah CN.
Subscribe to:
Posts (Atom)