Ular Black Mamba

Lokal geografis

  • Black mamba ditemukan di bagian selatan Afrika.
Gambar ular mamba hitam (Dendroaspis polylepis) | Rentokil Indonesia

Penampakan

  • Dua taring bisa yang besar dibagian depan mulut.
  • Gigui yang kuat di kedua rahangnya.
  • Black Mamba dewasa panjangnya mencapai rata-rata 2,5 meter dan maksimum 4,5 meter panjangnya.
  • Ular ini berwarna abu-abu kekuningan dengan ukuran lingkar kepala lebih kecil.
  • Mereka mengambil namanya dari warna hitam di bagian dalam mulutnya.
  • Tipis dan sangat lincah
  • Mampu mencapai kecepatan 20 km / jam.

Bisa ular

  • Sangat beracun. Sebagian besar neurotoksik – racunnya menyerang jaringan saraf - tetapi juga kardiotoksik - menyebabkan otot-otot jantung berhenti berfungsi.

Siklus Hidup

  • Perkawinan terjadi di akhir musim semi atau awal musim panas. (Oktober-Desember di Afrika).
  • Setelah kawin ular jantan kembali ke sarangnya.
  • Ular betina meletakkan telurnya antara 10 - 20 Telur.
  • Black mamba muda mampu menghidupinya sejak lahir dan mampu menangkap mangsa sebesar tikus.

Kebiasaan

  • Black mamba cenderung tinggal di semak belukar tetapi kadang-kadang dapat ditemukan di semak-semak dan pohon kecil.
  • Mereka akan terus menempati sarang yang sama selama bertahun-tahun jika dibiarkan tidak terganggu.
  • Makanannya sebagian besar terdiri dari burung dan tikus dan mereka aktif berburu sepanjang hari atau malam.
  • Black mamba sangat agresif dan akan menyerang tanpa ransangan.
  • Mampu menegakkan tubuhnya sepertiga panjang tubuhnya ke udara.

artikel ini disalin lengkap dari: http://www.rentokil.co.id/panduan-hama/ular-dan-kadal/ular-black-mamba/index.html
halaman utama website: http://www.rentokil.co.id/
jika mencari artikel yang lebih menarik lagi, kunjungi halaman utama website tersebut. Terimakasih!

No comments:

Not Indonesian?

Search This Blog