Lautan Kuning di Luoping, China

Luoping adalah sebuah kabupaten kecil di bagian timur Yunnan, Cina, yang terletak sekitar 228 kilometer timurlaut Kunming dekat dengan perbatasan antara provinsi Yunnan dengan provinsi Guizhou dan Guangxi. Pada awal musim semi, ketika bunga rapeseed (lobak kuning juga dikenal sebagai canola) mekar penuh, daerah ini menjadi lautan kuning - sebuah tontonan yang telah membuat Luoping menjadi surga bagi para fotografer.

Pantai Merah Panjin

Melihat foto-foto di postingan ini mungkin anda akan silau dengan warna merah. Tapi jangan khawatir, ini hanyalah foto-foto dari Pantai Merah di Panjin, Tiongkok.

Danxia Landform, China

The Danxia Landform (Cina: 丹霞 地貌; pinyin: Danxia dìmào; Indonesia: Bentuk-lahan Danxia) mengacu pada berbagai lanskap yang ditemukan di sebelah tenggara dan barat daya China yang terdiri dari tebing-tebing lengkung berwarna. Ini adalah jenis geomorfologi petrografis yang unik yang ditemukan di Cina.

Not Indonesian?

Search This Blog